Bagi emak-emak yang punya anak kecil dan tanpa ada asisten di rumah, pasti paham banget ya kalau ada momen tertentu dimana anak harus disambi dulu agar bisa menyelesaikan pekerjaan rumah lainnya. Mau disambi tapi masa mau pakai gadget terus? Kok akhirnya nggak bagus juga ya.
Nah ini juga yang aku alami sebelumnya. Sampai akhirnya aku menemukan mainan edukasi di marketplace orens andalan hihi.
Nama tokonya Wuffyland ya bunda. Salah satu mainan yang aku beli adalah mencocokkan stiker warna mobil seperti foto di bawah ini. Gimana bunda? Tertarik nggak nih? Kalau mau pesan bisa langsung ke lapaknya Wuffyland ya, bisa langsung ke sini.
Comments